Temu Pamit Bupati Kabupaten Way Kanan ke BPS Kabupaten Way Kanan - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Way Kanan

Survei Kebutuhan Data 2025, diharapkan partispasi pengguna data yang menggunakan/memperoleh data dari BPS Kabupaten Way Kanan, untuk  mengisi kuesioner online http://s.bps.go.id/SKD2025_WayKanan

Temu Pamit Bupati Kabupaten Way Kanan ke BPS Kabupaten Way Kanan

Temu Pamit Bupati Kabupaten Way Kanan ke BPS Kabupaten Way Kanan

13 Februari 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


Hari ini (13/02), kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada Bupati Kabupaten Way Kanan, Raden Adipati Surya, S.H., M.M. yang telah memberikan dedikasi dan pengabdian terbaiknya selama ini. Kunjungan ini menjadi momen penuh makna, di mana beliau menyampaikan pamit setelah masa jabatan yang luar biasa.

Semoga selalu diberikan kesehatan dan kesuksesan dalam setiap langkah perjalanan selanjutnya dan semoga perjalanan ke depan semakin sukses dan penuh berkah, serta terus memberikan inspirasi di manapun beliau berada.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Way Kanan (BPS-Statistics of Way Kanan Regency)Komplek Perkantoran Pemda Km 2 No 34 Blambangan Umpu

Telp (0723) 4761383

Faks (0723) 4761383

Mailbox : bps1807@bps.go.idSosial Media : @bpskabwaykanan

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik